PENGARUH BALANCE EXERCISE TERHADAP KESEIMBANGAN TUBUH LANSIA

Agusti, Imaniar (2021) PENGARUH BALANCE EXERCISE TERHADAP KESEIMBANGAN TUBUH LANSIA. Other thesis, UNIVERSITAS dr. SOEBANDI.

[img] Text
17010056 Imaniar Agusti.pdf

Download (8MB)

Abstract

Inroduction : masalah lansia yang sering dijumpai yaitu menurunnya fungsi fisiologis yang dapat menyebabkan masalah salah satunya keseimbangan tubuh yang mengakibatkan resiko jatuh.akibatnya banyak lansia yang mengalami kejadian jatuh.Gangguan muskuloskeletal menyebabkan gangguan keseimbangan dan proses berjalan (keseimbangan dinamis).Penangan dan pencegahan lansia yang mengalami resiko jatuh secara non farmakologi dapat dilakukan dengan latihan balance excercise. Tujuan literature review ini adalah untuk menganalisis pengaruh balance excercise terhadap keseimbangan tubuh lansia melalui literature review. Metode: desain penelitian adalah literature review. Pencarian database menggunakan Conference book, Scient Direct dan Google Scholar artikel tahun 2014 sampai 2019 sebanyak 415 diduplikasi 15 menjadi 400 yang telah dilakukan proses seleksi menggunakan format PICOS dengan criteria inklusi pengaruh balance excercise tehadap keseimbangan tubuh dengan desain pre-post test mendapatkan 35 artikel lalu diseuaikan tema literature revew mendapatkan 5 atikel Result dan analisis: Dari hasil analisis sementara adanya pengaruh yang signifikan sebelum dan sesudah intervensi dari lima artikel didapatkan hasil nilai p value sebesar 0,003 < 0,05 Kesimpulan: Ada pengaruh balance excercise terhadap keseimbangan tubuh pada lansia.Diskusi: Penelitian yang akan dtang di harapkan dapat mengkomparasikan beberapa terapi-terapi lain secara literatur review sehingga dapat melihat kefektifan balance excecise dibandingkan terapi lain.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@stikesdrsoebandi.ac.id
Date Deposited: 18 Nov 2021 03:53
Last Modified: 18 Nov 2021 03:53
URI: http://repository.stikesdrsoebandi.ac.id/id/eprint/77

Actions (login required)

View Item View Item