Sholehah, Laely Ayu Ummatus (2022) HUBUNGAN KUALITAS TIDUR DENGAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA. Other thesis, Universitas dr. SOEBANDI.
![]() |
Text
18010118 Laely Ayu Ummatus Sholehah.pdf Download (2MB) |
Abstract
Ketika tidur normal terjadi penurunan tekanan darah sekitar 10-20% dibandingkan Ketika dalam keadaan sadar, bertambah usia maka organ-organ tubuh mengalami penurunan hormone melatonin dimana hormone melatonin adalah siklus pengatur tidur, ketika hormone melatonin mengalami gangguan atau penurunan maka siklus tidur akan terganggu sehingga menyebakan kualitas tidur menjadi buruk. Kualitas tidur yang buruk dapat mengubah hormone stress kortisol dan system saraf simpatik, sehingga terjadi peningkatan tekanan darah. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis hubungan kualitas tidur dengan tekana darah pada lansia secara literature review. Metode dalam penelitian ini menggunakan study literature review dengan desain Cross Cactional dengan metode pengumpulan artikel menggunakan database Portal Garuda tahun 2017-2022 dan diperoleh 5 artikel yang telah dilakukan proses seleksi dengan kreteria Ekslusi dan Inklusi dan menggunakan format PEOS (population, Exposure, Outcome, Study Design). Hasil dari 5 artikel sebagian besar kualitas tidur buruk, hampir seluruh tekanan darah dari kelima artikel menyatakan lansia hipertensi dan keseluruhan artikel p valuenya < α = 0,05 sehingga H0 ditolak artinya ada hubungan antara kualitas tidur degan tekanan darah pada lansia. Berdasarkan penelitian ini diharapkan lansia dapat mengatur jam istirahat supaya mendapatkan kualitas tidur yang baik dan memberi waktu untuk tidur disiang hari, tidur lebih awal untuk memenuhi kebutuhan tidurnya. dan menghindari factor-faktor yang memicu terjadinya masalah terhadap kesehatan khususnya hipertensi.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Depositing User: | Unnamed user with email perpustakaan@stikesdrsoebandi.ac.id |
Date Deposited: | 17 Nov 2022 08:16 |
Last Modified: | 17 Nov 2022 08:16 |
URI: | http://repository.stikesdrsoebandi.ac.id/id/eprint/640 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |