PENGARUH RELAKSASI OTOT PROGRESIF TERHADAP PENURUNAN TINGKAT INSOMNIA PADA LANSIA

Zehro, Fatimatus (2021) PENGARUH RELAKSASI OTOT PROGRESIF TERHADAP PENURUNAN TINGKAT INSOMNIA PADA LANSIA. Other thesis, UNIVERSITAS dr. SOEBANDI.

[img] Text
17010009 Fatimatus Zehro.pdf

Download (22MB)

Abstract

Insomnia sering terjadi pada lansia yang merupakan gangguan utama dalam memulai dan mempertahankan tidur dimalam hari, bila tidak diatasi akan mempengaruhi secara fisik, psikilogis, dan kejiwaan pada lansia tersebut. Penerapan cara non medik yang dapat dilakukan pada lansia adalah dengan melakukan relaksasi otot progresif. Penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh relaksasi otot terhadap penurunan insomniaberdasarkan studi literature. Penelitian ini menggunakan Studi Systematic Mapping Study dengan pra eksperimen dengan metode pengumpulan artikel meggunakan database Pubmed, dan Google Scholar. Didapatkan 115 jurnal, kemudian dikategorikan berdasarkan PICOS frame work, lalu didapatkan 5 jurnal yang sesuai dengan kriteria inklusi yang akan dilakukan review. Dari hasil review kelima artikel didapatkan bahwa Insomnia sebelum dilakuakan terapi relaklasis otot progresif di dapatkan 4 artikel Insomnia berat (38,22%) dan 1 artikel dengan insomnia sedang(16,06%). Sedangkan setelah dilakuakan terapi relaklasis otot progresif yaitu di dapatkan 4 artikel Tidak insomnia (32,5%), dan 1 artikel Insomnia ringan (49,38%). Dari hasil review kelima artikel terdapat pengaruh yang signifikan antara sebelum dan sesudah diberikan terapi relaksasi otot rogresif terhadap penurunan tingkat insomnia pada lansia. Relaksasi otot progresif merupakan terapi nonfarmakologi yang diterapkan pada lansia yang mengalami insomnia dapat diberikan latihan relaksasi otot progresif pada wajah sampai kaki selama 15 sampai 30 menit.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@stikesdrsoebandi.ac.id
Date Deposited: 17 Nov 2021 03:53
Last Modified: 17 Nov 2021 03:53
URI: http://repository.stikesdrsoebandi.ac.id/id/eprint/50

Actions (login required)

View Item View Item