Putra, Syahrul Jaya (2024) PENGARUH VIDEO PENDEK TERHADAP PENGETAHUAN MASYARAKAT PADA PERTOLONGAN PERTAMA SPRAIN DI RURAL AREA. Other thesis, Universitas dr. SOEBANDI.
![]() |
Text
Abstrak Syahrul Jaya Putra.pdf Download (156kB) |
Abstract
Latar Belakang: Masyarakat di rural area melakukan penangan terhadap sprain dengan cara dipijat dan diberi minyak yang bersifat hangat atau panas seperti balsem atau minyak urut lainnya. Masyarakat di daerah rural area pengetahuan terhadap penanganan cedera masih rendah Maka dari itu untuk meningkatkan pengetahuan terhadap masyarakat diberikan edukasi dalam bentuk media audio visual/video pendek. Tujuan: Mengetahui Pengaruh Video Pendek Terhadap Pengetahuan Masyarakat pada Pertolongan Pertama Sprain di rural Area. Metode: Penelitian ini menggunakan desain Pre Eksperimental dengan 68 orang sebagai jumlah sampel, serta kuesioner pengetahuan sebagai instrumen pengumpulan data. Metode analisis yang digunakan adalah uji Wilcoxon, dengan skala data ordinal. Hasil: Sebelum di beri intervensi video pendek sebagian besar responden adalah pengetahuan kurang (94,1%). Setelah di beri intervensi video pendek sebagian besar responden adalah (83,8%). Didapatkan nilai p (0,00) < α (0,05) artinya terdapat pengaruh video pendek terhadap pengetahuan masyarakat pada pertolongan pertama sprain di rural area. Kesimpulan: Terdapat pengaruh video pendek terhadap pengetahuan masyarakat pada pertolongan pertama sprain di rural area.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Depositing User: | Unnamed user with email perpustakaan@stikesdrsoebandi.ac.id |
Date Deposited: | 26 Jul 2024 07:48 |
Last Modified: | 26 Jul 2024 07:48 |
URI: | http://repository.uds.ac.id/id/eprint/1340 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |