ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN. A DENGAN INFARK MIOKARD AKUT DENGAN PENERAPAN RELAKSASI NAFAS DALAM UNTUK MENGURANGI NYERI DADA DI RUANG IGD RSD DR. SOEBANDI JEMBER

Carina, Weni (2024) ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN. A DENGAN INFARK MIOKARD AKUT DENGAN PENERAPAN RELAKSASI NAFAS DALAM UNTUK MENGURANGI NYERI DADA DI RUANG IGD RSD DR. SOEBANDI JEMBER. Technical Report. Universitas dr. SOEBANDI, Jember.

[img] Text
22101049 Weni Carina.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pendahuluan: Nyeri pada pasien Infark Miokard Akut (IMA) disebabkan oleh nekrosis pada miokardium karena kurangnya suplai darah dan oksigen. Salah satu tindakan keperawatan untuk mengurangi rasa nyeri adalah dengan teknik relaksasi nafas dalam. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas pemberian teknik relaksasi nafas dalam pada pasien Infark Miokard Akut (IMA). (IMA). Metode : Penelitian ini dilakukan dengan metode studi kasus pada klien dengan nyeri IMA yang diberikan intervensi farmakologi dan relaksasi nafas dalam selama 1x pertemuan. Hasil dan pembahasan: Setelah dilakukan intervensi terapi farmakologi dan relaksasi nafas dalam didapatkan hasil nyeri dada berkurang dari 6 menurun menjadi 4 dengan kondisi pasien baik, tampak lebih segar. Kesimpulan: Intervensi terapi farmakologi dan relaksasi nafas dalam berpengaruh terhadap penurunan intensitas nyeri skala berat ke skala sedang. Sehingga terapi farmakologi dan relaksasi nafas dalam ini bisa menjadi intervensi dalam manajemen nyeri pada pasien nyeri infark miokard akut.

Item Type: Monograph (Technical Report)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaan@stikesdrsoebandi.ac.id
Date Deposited: 10 Jan 2024 04:57
Last Modified: 10 Jan 2024 04:57
URI: http://repository.stikesdrsoebandi.ac.id/id/eprint/1169

Actions (login required)

View Item View Item